Cara Membuat Lirik Lagu dengan MiniLyrics | Aplikasi Pembuat Lirik Mp3 - Beberapa waktu lalu saya sempat share Aplikasi Penampil Lirik Mp3 yaitu MiniLyrics 7.5.24 Full Loader yang dapat menampilkan lirik lagu pada berbagai jenis Media Player sebagai Plug-Ins dan ternyata software tersebut juga dapat meng edit dan membuat lirik Mp3 berformat lrc.
Sebenarnya kita tidak perlu bersusah payah membuat semua lirik mp3 yang tersimpan pada perangkat kita,di dalam aplikasi ini sudah disediakan menu pencarian lagu baik secara manual maupun otomatis.Hampir semua lagu lagu terkenal baik manca maupun musik dalam negeri sudah tersedia kita hanya tinggal mengunduhnya saja.
Khusus buat lagu-lagu yang kurang familiar sepert lagu daerah,lagu ciptaan sendiri atau lagu keluar baru keluar beberapa hari misalya pasti akan sulit mencarinya.Nah disinilah manfaatnya aplikasi ini Sobat bisa membuat lirik lagunya sendiri dan sekaligus bisa membaginya ke semua pengguna MiniLyrics di seluruh dunia dengan menguploadnya langsung dari aplikasinya.
Cara Membuat Lirik Lagu dengan MiniLyrics sangatlah mudah :
1. Buka Aplikasinya dan Mainkan Lagu Yang Akan Sobat buatkan liriknya
2. Klik kanan pada jendela Mini Lyrics dan pilih Lirics Editor (Ctrl + E)
3. Maka akan muncul halaman Liric Editor
4. Tuliskan Lirik dari lagu di dalam halaman tersebut.(Untuk mememudahkan cari kata kata lgunya lewat google kemudiasn copy pastekan)
5. Mengtur Timing.Langkah berikut Sobat harus berkonsentrasi dengan ketukan nada dari lagu tersebut agar lirik lagunya sesuai dengan ucapan dari vocal lagu tersebut.
Cara memberi timing lagu yaitu dengan:
1. Mainkan lagi dari awal lagu yang akan di buatkan liriknya
2. Letakkan kursor pada baris yang akan diberi timming
3. Klik tombol Synchronize the current line and move to next line (F7) setiap awal kata bait lagu bersamaan dengang ucapan kata dalam lagu tersebut.
4. Selelah semuanya selesai Klik "File" dan kemudian pilih save.
Sumber : http://penghunidumay.blogspot.com/2013/03/cara-membuat-lirik-lagu-dengan.html
No comments:
Post a Comment